KISI KISI UJIAN NASIONAL
Pada postingan kali ini saya akan
memberikan kemudahan bagi anak-anak SMK NEGERI 1 CARIU maupun sekolah lain yang
memiliki teori kejuruan di bidang MULTIMEDIA kali ini saya akan membagikan
KISI-KISI TEORI MULTIMEDIA yang akan di UN kan di daerah JAWA BARAT.
UJIAN NASIONAL
TAHUN 2014/2015
KISI-KISI SIAL TEORI KEJURUAN
SATUAN PENDIDIKAN : SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
KOMPETENSI
KEAHLIAN : MULTIMEDIA
KODE : 2089
ALOKASI
WAKTU : 120 MENIT
NO
|
STANDAR LULUSAN
|
KEMAMPUAN YANG DIUJI
|
1
|
Merakit PC
|
Mendeskripsikan langkah instalasi
komponen PC
|
2
|
Melakukan instalasi sistem oprasi
dasar
|
Menjelaskan langakah instalisai sistem
oprasi
|
Menjelaskan langkah instalasi software
sesuai installation manual.
|
||
3
|
Menerapkan keselamatan, kesehatan kerja,
dan lingkungan hidup (K3LH)
|
Melaksanakn prosedur k3
|
1
|
Memahami etimologi multimedia
|
Menjelaskan multimedia content
production
|
Menjelaskan multimedia communication
|
||
2
|
Memahami alur proses produksi produk
multimedia
|
Menjelaskan proses pre production
multimedia
|
Menjelaskan proses produksi multimedia
|
||
Menjelaskan proses post multimedia
|
||
3
|
Merawat peralatan multimedia
|
Menjelaskan langkah langkah perawatan
peralatan multimedia
|
Melakukan perawatan peralatan
multimedia
|
||
4
|
Mengelola isi halaman web
|
Menentukan editing informasi sesuai
kebutuhan
|
Menguji dan memastikan perubahan-perubahan
|
||
5
|
Menerapkan Teknik pengambilan gambar
produksi
|
Menjelaskan prosedur pengoprasian
kamera video
|
Menjelaskan fitur/bagian kamera
|
||
6
|
Menerapkan prinsip-prinsip seni grafis
dalam design komunikasi visual untuk multimedia
|
Menjelaskan kaidah estetika dan etika
seni grafis (nirmana)
|
Menidentifikasi gambar ilustrasi
|
||
7
|
Menguasai cara menggambar kunci untuk
animasi
|
Menjelaskan syarat animasi
|
Mengidentifikasi gambar kunci
|
||
8
|
Menguasai cara menggambar clean up dan
sisip
|
Mendeskripsikan gambar yang asli
|
Mendeskripisikan gambar 3D
|
||
Membuat gambar 3D
|
||
9
|
Menguasai dasar animasi stop-motion
(bidang datar)
|
Mendeskripsikan syarat-syarat animsai
|
Mendeskrpsikan langakah pembuatan
model warna dan tempat warna
|
||
10
|
Menggabungkan teks kedalam sajian
multimedia
|
Menentukan penggunaan software teks
multimedia
|
Menentukan desain teks multimedia
|
||
11
|
Menggabungkan gambar 2D kedalam sajian
multimedia
|
Menetukan software grafik multimedia
2D
|
Menetukan desain grafik multimedia 2D
|
||
Mengidentifikasi karya seni 2D
|
||
12
|
Menggabungkan fotografi digital
kedalam sajian multimedia
|
Mendeskripsikan langkah penggabungan
foto digital ke dalam rangkain multimedia
|
Mendeskripsikan pembuatan susunan
karya seni foto digital dan grafik 2D
|
||
13
|
Menggabungkan audio kedalam sajian
multimedia
|
Menetukan penggunaan software audio
digital
|
14
|
Membuat story board aplikasi
multimedia
|
Merencanakan alur isi story board
|
Medeskripsikan proses pelaksanaaan
dalam story board
|
||
15
|
Memahami cara pengunaan peralatan tata
cahaya
|
Menjelaskan dasar tata cahaya
|
Menjelaskan efek cahaya
|
||
16
|
Menerapkan effek khusus pada objek
prduksi
|
Mengidentifikasi materi penunjang efek
khusus
|
Mengidentifikasi efek khusus pada
objek
|
||
17
|
Menyusun proposal penawaran
|
Menganalisa syarat-syarat proyek
|
Menentukan rancangan biaya-biaya dan
sumber-sumber yang ada
|
Dan semua
kisi di atas bisa anda temui materinya di blog saya RAIH PRESTASI BERSAMA SMK NEGERI 1 CARIU
HAK CIPTA PADA KEMENDIKBUD